WHO Khawatirkan Lonjakan Covid-19 di Eropa | Katadata Indonesia

2021-11-22 3,001

Kasus infeksi Covid-19 di benua Eropa kini terus melonjak setiap harinya. Bahkan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyebut situasi Covid-19 di Eropa menjadi sangat mengkhawatirkan. Sejumlah negara sudah menerapkan kembali pembatasan sosial dan lockdown bagi warganya. WHO meminta peningkatan vaksinasi dan penerapan protokol kesehatan yang ketat untuk membantu memerangi proliferasi kasus Covid. Tindakan harus segera lakukan untuk mengurangi angka kasus kematian.

======================================================

Mulai Sekarang #KalauBicaraPakaiData

Pantau dan Subscribe Katadata Indonesia.

Official Website : https://katadata.co.id/
Youtube : https://www.youtube.com/c/KatadataIndonesia
Instagram : https://www.instagram.com/katadatacoid
Facebook : https://www.facebook.com/katadatacoid/
Twitter : https://twitter.com/katadatacoid